Advertisements

Bagaimana caranya menghapus akun TalkFusion?

Apa itu TalkFusion?

TalkFusion adalah platform komunikasi video yang menyediakan fasilitas tele conference, email video, webinar dan sebagainya.

Fungsinya sendiri berbayar dengan sistem penjualan langsung lewat agen.

Alternatif dari TalkFusion adalah Zoom, Google Meet, Microsoft Team, dan Discord.

Apakah akun TalkFusion bisa dihapus?

Akun TalkFusion dan data pribadi penggunanya dapat dihapus tapi hanya bagi anggota di wilayah Uni Eropa.

Menurut kebijakan privasinya berikut ini.

HAK ANDA
Individu yang berada di EEA memiliki hak subjek data tertentu yang bisa tunduk pada batasan dan/atau larangan. Hakhak ini mencakup hak untuk: (i) meminta akses ke dan membetulkan atau menghapus Informasi Pribadi mereka ; (ii)
memperoleh pembatasan pemrosesan atau berkeberatan pada pemrosesan Informasi Pribadi mereka; dan (iii) meminta
salinan Informasi Pribadi mereka yang akan diberikan kepada mereka, atau pihak ketiga, dalam format digital. Jika Anda
ingin menjalankan salah satu hak yang disebutkan di atas, silakan kirim permintaan Anda kepada kami ke data kontan yang
dicantumkan di bawah ini. Individu juga memiliki hak untuk mengajukan keluhan tentang pemrosesan Informasi Pribadi
mereka kepada otoritas perlindungan data setempat.

Informasi akun TalkFusion dan syarat yang dibutuhkan

  • Nama
  • Gender
  • Tanggal lahir
  • Alamat
  • Email
  • Nomor handphone
  • Tidak ada pelanggaran
  • Alasan penutupan akun TalkFusion
Advertisements

Cara menghapus akun TalkFusion

  1. Luncurkan aplikasi email anda.
  2. Isi alamat tujuan ke support@talkfusion.com untuk customer service TalkFusion.
  3. Tulis permohonan pembatalan akun dan pemusnahan data-datanya.
  4. Tambahkan informasi pemilik akun untuk diverifikasi.
  5. Kirimkan.
  6. Anda akan dikontak kembali untuk konfirmasi.
  7. Ikuti instruksi petugasnya hingga selesai.

Nama lain dari TalkFusion

  • TalkFusion
  • TalkFusion Indonesia
  • Talk Fusion
  • talkfusion.com
  • talkfusion.id
  • PT Talk Fusion Indonesia

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *