Advertisements

Bagaimana caranya menghapus akun Stack Overflow?

Apa itu Stack Overflow?

Stack Overflow adalah situs komunitas programmer dan developer software dimana setiap penggunanya dapat bertanya dan saling membantu dalam mengatasi masalah yang dihadapi dalam teknologi yang digunakan.

Merupakan situs rujukan utama untuk mencari solusi pemrograman dan pengembangan aplikasi.

Satu organisasi dengan Stack Exchange yang topiknya lebih umum.

Alternatifnya adalah Experts Exchange, Quora, Reddit, dan Code Project.

Apakah akun Stack Overflow bisa dihapus?

Akun Stack Overflow dan data pribadi pengguna dapat dihapus.

Akan tetapi setiap posting dan komentar akan dianonimkan penggunanya, dan masih bisa dibaca setelahnya.

Informasi akun Stack Overflow dan syarat yang dibutuhkan

  • Nama
  • Username
  • Password
  • Email
  • Nomor handphone
  • Lokasi
  • Alasan penutupan akun Stack Overflow
Advertisements

Cara menghapus akun Stack Overflow

  1. Buka situs web StackOverflow.com menggunakan browser.
  2. Login ke akun yang ingin dibatalkan.
  3. Klik foto pengguna di sudut kanan atas untuk mengakses halaman profil.
  4. Pilih menu Settings.
  5. Geser ke bawah sampai menemukan opsi Delete profile. Bisa diakses langsung dari link ini.
  6. Beri centang untuk menyetujui syarat dan ketentuan berlaku.
  7. Klik tombol Delete profile.

Nama lain dari Stack Overflow

  • Stack Overflow
  • StackOverflow
  • SO
  • stackoverflow.com
  • Stack Exchange, Inc.

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *